Dr. drh. Nurul Humaidah, M.Kes

 DAFTAR RIWAYAT HIDUP

  1. Identitas Diri
Nama Lengkap (dengan gelar) Dr. drh. Nurul Humaidah, M.Kes
Jenis Kelamin P
Jabatan Fungsional Lektor
NIK 1930200019
NIDN 0711096703
Tempat tanggal lahir Blitar, 11 September 1967
Alamat Kantor Jl. Majen Haryono 193 Malang
Lulusan yang telah dihasilkan S1 = 79 orang
Mata Kuliah yang Diampu 1. Ilmu Kesehatan Ternak

2. Ilmu Reproduksi Ternak

3. Teknologi Reproduksi Ternak

4. Mikrobiologi

 

  1. Riwayat Pendidikan
S1 S2 S3
Nama Perguruan Tinggi Universitas Airlangga Surabaya Universitas Brawijaya Malang Universitas Brawijaya Malang
Bidang Ilmu Kedokteran Hewan Biomedik
Tahun Lulus 1991 2003 2022
Judul Skripsi/Tesis/Disertasi Pengaruh Lama Penyimpanan Vaksin ND HB1 terhadap Titer Antibodi broiler Peningkatan Kadar Homocystein pada Tikus (Rattus novergicus) dengan diet Methionine Tinggi Terhadap Ekspresi HSP 70
Nama Pembimbing/Promotor Drh. Nanik Sianita, SU

Dr. drh.Hardijanto, MS

Prof. Dr.dr, H. Djanggan Sargowo, Sp. PD. Sp.JP

Dr. dr. I. Ketut Muliarta

 

 

  1. Pengalaman Penelitian Dalam 10 Tahun terakhir
No Tahun Judul Penelitian Pendanaan
Sumber Jml (Juta Rp)
1 2013 Respon Stress (Heat Shock Protein) Inseminasi Buatan Intra Cervical pada Kambing Sebagai Upaya Pendeteksian Dini Keberhasilan IB PEKERTI Tahun I (Anggota) 75
3 2014 Respon Stress (Heat Shock Protein) Inseminasi Buatan Intra Cervical pada Kambing Sebagai Upaya Pendeteksian Dini Keberhasilan IB PEKERTI TAHUN II

(Anggota)

60
4 2017 Identifikasi Profil Molekul Stres Dan Respon Immun Sebagai Marker Stres Inseminasi Buatan Intracervical Kambing PEKERTI (Anggota) 98
 
  1. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 10 Tahun Terakhir
No Tahun Judul Pengabdian Pendanaan
Sumber Jml (Juta Rp)
1 2010 Kelompok Peternak Kambing “Sumber Makmur” Desa Ketindan Kec. Lawang Kab. Malang RISTEK DIKTI 38
2 2011 Pembinaan Masyarakat Tani Peternak Kambing Domba di Desa Sumber Sekar RISTEK DIKTI 45
3 2012 Usaha Jasa Pemotongan Kuku Sapi di Sentra Peternakan Sapi Perah Pujon RISTEKDIKTI 9
4 2013 IbK di Universitas Islam Malang RISTEK DIKTI 95
5 2014 IbW di Kecamatan Arjosari Pacitan RISTEK DIKTI 100
6 2014 IbK di Universitas Islam Malang (Tahun II) RISTEKDIKTI 85
7 2015 IbK di Universitas Islam Malang (Tahun III) RISTEK DIKTI 80
8 2015 IbW di Kecamatan Arjosari Pacitan (Tahun II) RISTEK DIKTI 85
9 2019 Program Pengembangan Kewirausahaan PPK RISTEKDIKTI 140

 

  1. Publikasi Artikel Ilmiah dalam Jurnal untuk 10 Tahun Terakhir

 

No Tahun Judul artikel ilmiah Nama jurnal Volume/Nomor/ Tahun
(1) (2) (3) (4) (5)
1. 2013 Faturrahman, R., Humaidah, N dan Suryanto, D, 2013.  Pengaruh Perbedaan Waktu Inseminasi Buatan Kambing PE terhadap Kadar SOD dan Progesteron Jurnal Dinamika Rekasatwa

ISSN 1858-1153

ISSN E 2338-3720

Vol. 5 No. 2. Oktober  2013.
2. 2013 Salam, N., Suryanto, D dan Humaidah, N., 2013.  Pengaruh Perbedaan Waktu Inseminasi Buatan Kambing PE terhadap Kadar SOD dan Progesteron Jurnal Dinamika Rekasatwa

ISSN 1858-1153

ISSN E 2338-3720

Vol. 5 No. 2. Oktober  2013.
3. 2014 Syaefullah, M., Humaidah, N., Suryanto, D., 2014. Pengaruh Lama Pretreatmen Inseminasi Buatan (IB) Intracervical Kambing Peranakan Etawah (PE) terhadap Glutathione Peroksidase (GPx) dan Progesteron. Jurnal Dinamika Rekasatwa

ISSN 1858-1153

ISSN E 2338-3720

Vol. 7 No. 1. Agustus 2014
4. 2014 Yahdi, N., Humaidah, N., Suryanto, D., 2014. Pengaruh Lama Pretreatmen Inseminasi Buatan (IB) Intracervical Kambing Peranakan Etawah (PE) terhadap Malondealdehide (MDA) dan Progesteron. Jurnal Dinamika Rekasatwa

ISSN 1858-1153

ISSN E 2338-3720

Vol. 7 No. 1. Agustus 2014

 

 

× WhatsApp